Amir Hamza Katua AAUI Jambi Dan Anggota Memperingati Hari Asuransi Nasional 2024

Rabu, 23 Oktober 2024 - 06:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


Gmsmedia.co.id
Dalam rangka menyambut Hari Asuransi Nasional yang jatuh pada tanggal 18 Oktober 2024, Asosiasi Asuransi Umum Indonesia (AAUI) Provinsi Jambi telah menyelenggarakan berbagai Kegiatan Turnamen Olahraga seperti perlombaan badminton, tennis meja, domino, mancing, mini soccer, yang mana telah diikuti oleh seluruh anggota AAUI Jambi Asuransi di Provinsi Jambi. Kegiatan ini merupakan salah satu cara sebagai pengenalan asuransi, mengikat tali silahturahmi dan menumbuhkan kebersamaan antar pengurus dan anggota organisasi, yang mana pengurus dan anggota nya terdiri dari sebanyak 31 Asuransi di Provinsi Jambi yakni
Poto bersama anggota AAUI

Asuransi Astra, , ACA Asuransi, , Askrindo Insurance, Asuransi Aswata, Asuransi Askrida, Asuransi Bintang, Asuransi Bumida, AXA, Asuransi Artarindo, BRINS, BCA Insurance, Asuransi Cakrawala Proteksi, Asuransi Intra Asia , Asuransi Jasindo , Jasa Raharja Insurance , Asuransi Jastan, Asuransi Sompo, Asuransi MAG, MPM Insurance, Mega Insurance, OONA Insurance, Asuransi Panfic, Asuransi Ramayana, Asuransi Raksa, Asuransi Sinarmas, Asuransi Sahabat, Tugu Pratama Insurance, Asuransi TRIPA, TOB Insurance dan Videi General Insurance.

Pada hari sabtu 19 Oktober 2024 kemarin, AAUI Jambi telah menyelenggarkan acara puncak HUT Hari Asuransi Nasional di Taman Remaja Kota Jambi, acara ini dimulai dengan senam bersama tamu undangan dan anggota keluarga AAUI Jambi. Acara ini di hadiri oleh Pejabat Sementara (PJ) Gubernur Jambi Bapak DR. H. Sudirman SH, MH yang di wakilkan, Kepala Otortitas Jasa Keuangan ( OJK ) Provinsi Jambi Bapak Yudha Nugraha Kurata, Ketua Asosiasi Perusahaan Pembiayaan Indonesia ( APPI ) Jambi Bapak Yudistira MF, Ketua AAUI Jambi Bapak Amir Hamza serta seluruh keluarga besar AAUI Jambi. Pada kata sambutan nya “ Bapak Amir Hamza berharap semoga AAUI Jambi bisa menjadi wadah untuk konsultasi bagi anggota dan masyarakat Provinsi Jambi , untuk mengenal produk – produk Asuransi umum dan mudah –mudahan kedepan bisa menjadi mitra pemerintah tentang mengedukasi kan Asuransi Umum, supaya bisa dikenal oleh masyarakat luas, dan semoga AAUI Jambi semakin jaya, semakin kompak dan selalu berkembang di Provinsi Jambi “.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Setelah kata sambutan yang telah diberikan, dilanjutkan secara bersama pelepasan balon ke udara yang dilepas oleh Ketua AAUI Jambi dan didampingi oleh seluruh tamu undangan dan para anggota, dengan harapan agar setiap tahun nya AAUI Jambi dapat memajukan industri Asuransi yang lebih kuat dan sehat sehingga dapat terus berkembang.
Selanjut nya acara puncak HUT Hari Asuransi Nasional ini dimeriahkan oleh Band dan penampilan ajang AAUI Idol yang merupakan salah satu dari rangkaian perlombaan yang diadakan, serta pengumuman dan pemberiaan hadiah bagi para pemenang lomba yang diikuti oleh seluruh peserta lomba dari setiap perwakilan Instansi Asuransi. Tak lupa pula panitia penyelenggara menyiapkan berbagai doorprize menarik untuk para anggota AAUI Jambi yang telah hadir. Pada penutup acara para panitia penyelenggara mengucapkan terima kasih atas peran serta teman – teman semua di perasuransiaan Jambi ,panitia berharap semoga AAUI Jambi makin maju jaya dan kompak selalu dan mudah-mudahan tahun depan untuk acara nya semakin meriah.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari.

Berita Terkait

Team Tindak Pidana Tertentu Polda Jambi,telah berhasil mengamankan 3 orang pekerja Sumur Minyak Ilegal yang ada di Desa Pompa Air kecamatan Bajubang Batanghari
RSUD RADEN MATTAHER GELAR KONFRENSI PERS KLARIFIKASI SOMASI DUGAAN WANPRESTASI.
DPR Papua Tengah Tetapkan Meki Nawipa-Deinas Geley Sebagai Gubernur dan Wakil Gubernur Papua Tengah
Wacana Asas Dominus Litis, Dr Mohd Yasin: Polri Sudah Profesional, dan Kontradiktif dengan Putusan MK
HIMPUNAN MASYARAKAT TANI NUSANTARA-MERAH PUTIH PROV JAMBI MENGUCAPKAN SELAMAT KEPADA BUPATI DAN WAKIL BUPATI TERPILIH KABUPATEN MUARO JAMBI.
Sosialisasi Safety Awareness K3 di Pelindo Regional 2 Jambi
Himpunan Masyarakat Tani Nusantara Merah Putih Prov Jambi Adakan Rapat Perdana
Ribuan Hektar Lahan Kawasan Ditanam Kelapa Sawit Tanpa Izin

Berita Terkait

Minggu, 2 Februari 2025 - 17:28 WIB

Himpunan Masyarakat Tani Nusantara Merah Putih Prov Jambi Adakan Rapat Perdana

Rabu, 29 Januari 2025 - 09:49 WIB

Ribuan Hektar Lahan Kawasan Ditanam Kelapa Sawit Tanpa Izin

Sabtu, 25 Januari 2025 - 17:22 WIB

Aktivis PMII Amri Minta Kapolres Batanghari Yang Baru Lakukan Penyegaran Anggota Untuk Ilegal Driling

Kamis, 23 Januari 2025 - 09:52 WIB

Mobil PT. Elnusa Petrofin Sedang Melakukan Penyelewengan BBM Di Sijunjung Sumbar

Kamis, 5 September 2024 - 12:36 WIB

Rapat Kerja dan Koordinasi Kormi Kota Jambi 2024: Dorong Pengembangan Olahraga Rekreasi untuk Semua warga Jambi

Berita Terbaru

EKONOMI

Awal Tahun 2025, Investor Pasar Modal Lampaui 15 Juta SID

Selasa, 11 Feb 2025 - 17:19 WIB